5 Inspirasi Gaya Rambut Pendek Pria Sesuai Bentuk Wajah
| |Gak punya ide saat memilih hairdo yang pas itu sangat wajar, khususnya bagi lo para pria. Sekeren apapun gayanya, kalo gak pas dengan bentuk muka akan terasa percuma. Karena itu, lo perlu tahu gimana gaya rambut pendek pria sesuai bentuk wajah agar terlihat lebih keren dan ganteng.
Sebab, menurut hasil survey dan pendapat ahli, rambut atau surai bisa membuat lo ngerasa percaya diri dan rendah diri. Hal itu akan tergantung pada kepasan hair-styling.[1] Jadi, selain tahu hairdo apa yang kini lagi trendy, lo juga wajib tahu apakah hairdos itu pas buat tipe muka lo atau enggak.
Penasaran apa saja hairstyle pendek pria keren dan trendy saat ini? Yuk simak beberapa inspirasinya di bawah ini!
1. Tipe Muka Kotak: Quiff dengan Model Messy Undercut
Pada dasarnya, hairdo quiff termasuk hairdo yang paling populer sejak post-modern era, khususnya sejak tahun 1950-an. Gak cuma populer di kalangan pria saja, para perempuan pun suka pria dengan hairdo ini. Bahkan, 28% dari 2000 perempuan menganggap gaya quiff seksi.[2]
Meski gaya ini pas untuk hampir semua tipe muka, tapi juaranya adalah muka kotak. Apalagi jika gaya quiff satu ini dikombinasikan dengan messy undercut. Hairdo ini bisa membingkai muka lo dengan lebih baik dan membuat features andalan lebih stand out.
Jadi, bila lo sedang mencari gaya rambut pendek pria sesuai bentuk wajah kotak, quiff and messy undercut bisa lo pertimbangkan.
2. Tipe Muka Bulat: Side Undercut High Top Fade dan Dipadankan dengan Side Undercut
Gak cuma model quiff, ternyata model undercut juga gak kalah trendy, khususnya di kalangan anak muda saat ini. Secara garis besar, hampir semua tipe muka pas buat pakai hairdo ini. Tapi, variasi undercut itu ada banyak dan semua gaya tersebut punya target pasarnya tersendiri.
Misalnya seperti side undercut high top fade yang merupakan gaya rambut pendek pria sesuai bentuk wajah bulat. Apalagi jika gaya ini lo padankan dengan side undercut. Dengan hairdo satu ini, lo bisa membuat rahang di belakang telinga terlihat lebih menonjol dan membuat lo seakan lebih tirus.
3. Tipe Muka Segitiga: Rambut Berponi
Surai berponi memang bukan untuk semua orang. Tapi, ini termasuk gaya rambut pendek pria sesuai bentuk wajah segitiga yang pas buatmu. Hairdo ini bisa membuat tulang pipi dan rahang lo terlihat lebih tajam. Selain itu, poni juga bisa menonjolkan mata dan membuatnya terlihat lebih indah.
Kemudian, memiliki poni juga bisa membuat lo melakukan banyak eksperimen hairdo lain, seperti comma hair. Gak heran jika hairdo yang satu ini semakin populer dari hari ke hari, khususnya setelah ada banyak selebriti yang menggunakan gaya ini.
4. Tipe Muka Lonjong: Slick Back & Pompadour
Punya tipe muka yang lonjong memang sangat mendukung buat memanjangkan surai. Karena itu, lo bisa nyoba hairdo slick back dan pompadour. Selama beberapa dekade terakhir, hairdo ini adalah gaya rambut pendek pria sesuai bentuk wajah lonjong yang paling populer di seluruh dunia.
Pompadour adalah hairdo yang terinspirasi dari hairdo milik Madame Pompadour, selir dari Raja Perancis Louis XV. Tapi, jika dulu kebanyakan orang yang memiliki hairdo ini adalah perempuan, kini gayanya populer di kalangan pria. Terlebih, sejak Brad Pitt dan Zayn Malik mempopulerkannya.[3]
Jika lo punya muka lonjong, jangan lupa untuk styling pompadour dengan gaya slick back. Gaya ini bisa membuat muka lo terlihat lebih manly dan penampilan jadi lebih edgy.
5. Tipe Muka Oval: Side Swept
Terakhir, buat lo yang masih nyari gaya rambut pendek pria sesuai bentuk wajah oval, side swept bisa jadi pilihan. Dengan gaya ini, area tepi muka lo akan terlihat lebih soft dan melebar ke arah pipi. Selain itu, ada ilusi yang membuat area tulang pipi dan rahang terlihat lebih tajam dan seperti dipahat.
Hairdo yang satu ini pas buat lo yang punya tipe surai lurus maupun wavy. Namun sayangnya, hairdo ini kurang pas buat lo yang punya surai ikal.
Selain punya hairdo yang pas, pastinya lo juga perlu punya surai yang sehat. Karena itu, pastikan lo selalu merawat surai dengan produk yang tepat dan berkualitas seperti Kahf Nourishing Beard & Hair Oil. Produk ini bisa menutrisi surai dengan kandungan Moroccan Argan Oil-nya.
Kandungan tersebut ampuh untuk membuat surai terlihat lebih kuat, terhidrasi, dan berkilau. Sebab, ada muatan bahan-bahan bergizi seperti antioksidan, vitamin E, dan asam lemak esensial yang sangat berguna bagi surai.[4]Jadi, gak cuma punya gaya rambut pendek pria sesuai bentuk wajah, lo juga perlu merawatnya dengan cara memakai produk hair oil ini setiap habis keramas. Lo pun gak perlu khawatir karena tekstur produknya non-greasy. Selain itu, ada muatan anti-bakteri yang membuat surai lo lebih tahan di segala kondisi.